• 15 Maret 2025 06:21

Personel SPKT Melayani Masyarakat Yang Datang Ke Mall Pelayanan Public (MPP)

ByHumas Polrestabes Medan

Nov 29, 2024

Pada hari Jum’at, 29 November 2024 pukul 10.00 WIB, Personel SPKT Polrestabes Medan melaksanakan Mall Pelayanan Public (MPP) Kegiatan ini berada di Jalan Iskandar Muda di wilayah hukum Polrestabes Medan. kegiatan tersebut dilaksanakan untuk membantu dan memudahkan masyarakat, Sebagai upaya memberikan pelayanan prima dalam layanan administrasi surat catatan kepolisian,  berkolaborasi dalam integrasi pelayanan guna memberikan pelayanan yang mudah, efektif dan efisien bagi masyarakat Kabupaten Magetan.

pada hari ini Personil Polwan SPKT Polrestabes Medan Brigadir Desy Harahap melayani masyarakat yang datang ke Mall Pelayanan Publik (MPP) untuk membuat Surat Keterangan Tanda Lapor Kehilangan (SPKT) dengan humanis.

“Melalui MPP ini kami ingin memberikan pelayanan yang terintegrasi, di mana dalam pengurusan izin dan lain-lainnya cukup di satu tempat. Urusan yang sebelumnya harus berkomunikasi, berkaitan dengan beberapa instansi di Medan, mudah-mudahan bisa terangkum dalam satu tempat,” papar Bobby Nasution.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *