Pada hari rabu tanggal 14 mei 2025 pukul 11.54 wib s.d selesai. Bhabinkamtibmas (Aiptu Mhd. Aman) melaksanakan dds/sambang warga di Jl. Pertahanan Dusun 6 Desa Patumbak II dan berdialog dengan bapak gondrong dan teman-teman sekaligus menyampaikan pesan-pesan kamtibmas.
Dalam kesempatan ini Bhabinkamtibmas menyampaikan himbauan kepada Pak Gondrong agar selalu mengingatkan kepada anggota keluarga agar tidak menggunakan Narkoba dan jgn melibatkan diri dlm kelompok. Genk Motor, Tawuran, Balapan Liar serta Judi Online yang dapat merugikan diri sendiri dan orang banyak.
Bhabinkamtibmas juga menyampaikan agar selalu waspada terhadap para pelaku tindak kejahatan 3C apabila memarkirkan kendaraan R2 agar mengunci stang dengan menggunakan kunci ganda, mematuhi peraturan berlalulintas dengan menggunakan Helm dan membawa Surat-surat kendaraan, apabila menemukan segala bentuk gangguan Kamtibmas segera menghubungi Bhabinkamtibmas atau Polsek Patumbak.